Lain

Tradisi Mitoni di Desa Ketawangrejo, Kecamatan Grabag, Kabupaten Purworejo

2013-08-24T17:13:32+07:00

Mitoni berasal dari kata Pitu yang berarti Tujuh, sehingga upacara Mitoni dilakukan pada saat usia kehamilan tujuh bulan, dan pada kehamilan pertama. Acara ini dilaksanakan pada malam hari. Dalam pelaksanaan upacara Mitoni, ibu yang sedang hamil tujuh bulan dimandikan dengan air kembang setaman, disertai dengan doa-doa khusus. Berikut merupakan Tradisi Mitoni di Desa Ketawangrejo, Kecamatan Grabag, Kabupaten Purworejo, Jawa Tengah. Tata Cara Pelaksanaan Upacara Mitoni : 1. Siraman dilakukan oleh sesepuh sebanyak tujuh orang. Bermakna mohon doa restu, supaya suci lahir dan batin. Para sesepuh secara bergantian menyiramkan air kepada calon ayah dan ibu tersebut. Setelah air disiramkan, para sesepuh mengetukkan [...]

Tradisi Mitoni di Desa Ketawangrejo, Kecamatan Grabag, Kabupaten Purworejo2013-08-24T17:13:32+07:00

Tari Remo dari Jawa Timur

2013-08-24T16:50:13+07:00

Tari Remo dari Jawa Timur         Jawa Timur terkenal dengan adatnya yang keras dan pemberani. Surabaya, sebagai ibukota Jawa Timur, sudah membuktikan hal ini sejak masa perjuangan dahulu sehingga mendapat predikat Kota Pahlawan. Budaya keras Jawa Timur ternyata juga bisa ditampilkan dengan gerakan indah pada Tari Remo yang menggambarkan keberanian seorang pangeran Sejarah Asal-usul Tari Remo Tari Remo adalah gambaran kharakter dinamis masyarakat Jawa Timur dan merupakan tarian penyambut tamu lewat gerak selamat datang khas Jawa Timur. Tarian ini pada awalnya merupakan tarian pengantar pertunjukan ludruk atau wayang kulit jawa timuran. Namun, saat ini sering ditarikan secara terpisah sebagai sambutan [...]

Tari Remo dari Jawa Timur2013-08-24T16:50:13+07:00

KESENIAN BUDAYA JAWA TENGAH

2013-08-24T12:12:48+07:00

Kesenian Budaya Jawa Tengah Indonesia terdiri dari banyak pulau dan beragam suku dan budaya. Indonesia memiliki banyak suku dan budaya yang berbeda-beda di setiap daerahnya. Karena beragamnya suku dan budaya di Indonesia, itu menjadi salah satu ciri khas Indonesia dan mampu banyak menarik para wisatawan lokal maupun manca Negara. Kali ini saya akan membuat artikel mengenai Kesenian budaya dari daerah Jawa Tengah. Kebudayaan Jawa merupakan salah satu sosok kebudayaan tertua di Indonesia. Kebudayaan Jawa mengakar di Jawa Tengah bermula dari kebudayaan nenek moyang yang bermukim di tepian Sungai Bengawan Solo pada ribuan tahun sebelum Masehi. Fosil manusia Jawa purba yang kini [...]

KESENIAN BUDAYA JAWA TENGAH2013-08-24T12:12:48+07:00

SEJARAH TARI REMO JOMBANGAN

2013-08-24T11:31:02+07:00

  TARI REMO :: Tari Remo, TARIAN Dari Jombang | TARI REMO TARI REMO :: Tari Remo, TARIAN Dari Jombang | TARI REMO - Tari Remo ini berasal dari Jombang. Seni tari ini indentik dengan wanita yang cantik. Pada sejarahnya, Tari Remo biasa dibawakan oleh penari laki-laki. Pertunjukan tari ini mengisahkan tentang perjuangan seorang pangeran yang berjuang di medan pertempuran. Untuk menari Tari Remo ini dibutuhkan kemaskulinan. Berdasarkan perkembangannya tarian ini dahulu tarian ini merupakan seni tari yang digunakan untuk pertunjukan ludruk. Namun dengan perkembangan zaman dengan seiringnya waktu Tari Remo ini berhaluan untuk pembuka ludruk. Dan lebih khususnya pada penerimaan [...]

SEJARAH TARI REMO JOMBANGAN2013-08-24T11:31:02+07:00

Batik Pekalongan

2013-08-24T10:56:41+07:00

    Batik Pekalongan adalah batik yang dibuat oleh masyarakat Pekalongan yang kebanyakan tinggal pesisir utara pulau Jawa. Model baju batik pekalongan yang hadir kini lebih di tekankan pada motif corak dan bahan yang semakin bagus, kain katun primisima kualitas terbaik mudah menyerap keringat tidak panas saat di pakai dan warna yang serasi maupun motif elegan menambah anggun dan adiluhungnya budaya busana tanah air . Sejarah batik Pekalongan Meskipun tidak ada catatan resmi kapan batik mulai dikenal di Pekalongan, namun menurut perkiraan batik sudah ada di Pekalongan sekitar tahun 1800. Bahkan menurut data yang tercatat di Deperindag, motif batik itu ada yang [...]

Batik Pekalongan2013-08-24T10:56:41+07:00

peristiwa wayang orang wanita

2013-08-24T10:48:25+07:00

  Kebudayaan Jawa merupakan salah satu sosok kebudayaan yang tua. Kebudayaan Jawa mengakar di Jawa Tengah bermula dari kebudayaan nenek moyang yang bermukim di tepian Sungai Bengawan Solo pada ribuan tahun sebelum Masehi. Fosil manusia Jawa purba yang kini menghuni Museum Sangiran di Kabupaten Sragen, merupakan saksi sejarah, betapa tuanya bumi Jawa Tengah sebagai kawasan pemukiman yang dengan sendirinya merupakan suatu kawasan budaya. Dari kebudayaan purba itulah kemudian tumbuh dan berkembang sosok kebudayaan Jawa klasik yang hingga kini terus bergerak menuju kebudayaan Indonesia. Kata klasik ini berasal dari kata Clacius, yaitu nama orang yang telah berhasil menciptakan karya sastra yang mempunyai [...]

peristiwa wayang orang wanita2013-08-24T10:48:25+07:00

Wayang Kulit

2013-08-23T21:03:06+07:00

Wayang Kulit WAYANG salah satu puncak seni budaya bangsa Indonesia yang paling menonjol di antara banyak karya budaya lainnya. Budaya wayang meliputi seni peran, seni suara, seni musik, seni tutur, seni sastra, seni lukis, seni pahat, dan juga seni perlambang. Budaya wayang, yang terus berkembang dari zaman ke zaman, juga merupakan media penerangan, dakwah, pendidikan, hiburan, pemahaman filsafat, serta hiburan. Menurut penelitian para ahli sejarah kebudayaan, budaya wayang merupakan budaya asli Indonesia, khususnya di Pulau Jawa. Keberadaan wayang sudah berabad-abad sebelum agama Hindu masuk ke Pulau Jawa. Walaupun cerita wayang yang populer di masyarakat masa kini merupakan adaptasi dari karya sastra [...]

Wayang Kulit2013-08-23T21:03:06+07:00

Reog

2013-08-23T19:17:28+07:00

Reog adalah salah satu kesenian budaya yang berasal dari Jawa Timur bagian barat-laut dan Ponorogo dianggap sebagai kota asal Reog yang sebenarnya. Gerbang kota Ponorogo dihiasi oleh sosok warok dan gemblak, dua sosok yang ikut tampil pada saat reog dipertunjukkan. Reog adalah salah satu budaya daerah di Indonesia yang masih sangat kental dengan hal-hal yang berbau mistik dan ilmu kebatinan yang kuat. Ada lima versi cerita populer yang berkembang di masyarakat tentang asal-usul Reog dan Warok [1], namun salah satu cerita yang paling terkenal adalah cerita tentang pemberontakan Ki Ageng Kutu, seorang abdi kerajaan pada masa Bhre Kertabhumi, Raja Majapahit terakhir [...]

Reog2013-08-23T19:17:28+07:00

Perkembangan Musik Karawitan

2013-08-23T19:14:16+07:00

          Berdasarkan sejarah, keberadaan gamelan sudah berabad-abad lamanya. Hal ini dapat dibuktikan dari tulisan-tulisan, maupun prasasti-prasasti di dinding candi yang ditemukan. Perkembangan selanjutnya dari masa ke masa mengalami perubahan, baik bentuk, jenis, maupun fungsinya. Dari yang sangat sederhana, menjadi sederhana, kemudian menjadi lebih komplit. Bukti tertua mengenai keberadaan alat-alat musik tradisional Jawa dan berbagai macam bentuk permainannya dapat ditemukan pada piagam Tuk Mas yang bertuliskan huruf Pallawa. Keserdehanaan bentuk, jenis dan fungsinya tentu berkaitan erat dengan pola hidup masyarakat pada waktu itu. Pada piagam tersebut terdapat gambarsangka-kala, yaitu semacam terompet kuno yang digunakan untuk perlengkapan upacara keagamaan (Palgunadi, 2002:7).           Kehidupan [...]

Perkembangan Musik Karawitan2013-08-23T19:14:16+07:00

Artikel tentang Gamelan Jawa

2013-08-23T19:01:27+07:00

Gamelan adalah ensembel musik yang biasanya menonjolkan metalofon, gambang, gendang, dan gong. Istilah gamelan merujuk pada instrumennya / alatnya, yang mana merupakan satu kesatuan utuh yang diwujudkan dan dibunyikan bersama. Kata Gamelan sendiri berasal dari bahasa Jawa gamel yang berarti memukul / menabuh, diikuti akhiran an yang menjadikannya kata benda. Orkes gamelan kebanyakan terdapat di pulau Jawa, Madura, Bali, dan Lombok di Indonesia dalam berbagai jenis ukuran dan bentuk ensembel. Di Bali dan Lombok saat ini, dan di Jawa lewat abad ke-18, istilah gong lebih dianggap sinonim dengan gamelan. Kemunculan gamelan didahului dengan budaya Hindu-Budha yang mendominasi Indonesia pada awal masa [...]

Artikel tentang Gamelan Jawa2013-08-23T19:01:27+07:00
Go to Top